Pagi... Siapa yang suka ketan serundeng?? . . . Resep Ketan Serundeng - mini bites Cooked by: henimaria
Bahan Ketan: 250gr beras ketan 100ml santan 1sdt garam 1lbr daun pandan. . Bahan Serundeng : 1/2btr kelapa parut 2lbr daun salam 1ruas lengkuas, geprek 1sdt garam 1sdt gula. . Bumbu halus: 5btr bawang merah 3siung bawang putih 1/2sdt ketumbar.
cara membuat Ketan Serundeng - mini bites Cara Ketan: 1. Rendam beras ketan selama 2jam, tiriskan, kukus selama 15menit 2.
Masak santan, garam dan daun pandan hingga mendidih, masukkan beras
ketan, aduk aduk , masak hingga santan terserap habis, kukus hingga
matang, angkat, biarkan dingin, bentuk bulat kecil. . . Cara Serundeng: Panaskan
sedikit minyak, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun salam,
lengkuas, garam, gula, dan kelapa parut, aduk rata, cicipi dan koreksi
rasanya, masak hingga kering dan kecoklatan. . . Penyajian: Letakkan ketan yg sudah dibulatkan di piring saji, taburi atasnya dengan serundeng.
0 Response to "Resep Dan cara Membuat Ketan Serundeng - mini bites"